Mekanikal, Elektrikal, dan Telekomunikasi

PT Harapan Mulia Engineering

Professional

Selalu menggunakan tenaga kerja yang kompeten dan handal. Menempatkan pekerja sesuai dengan keahlian masing - masing sesuai pekerjaan yang dilakukan, guna pencapaian hasil yang maksimal (The Right Man in The Right Place).

Teamwork

Dapat bekerjasama secara optimal dengan para pihak lain yang terlibat dalam proyek yang sedang berjalan dan melakukan koordinasi yang tepat dan efektif guna mengeliminasi kemungkinan tumpang tindih (overlapping) atau terjadi kesalahan di lapangan

Integrity

Berkomitmen pada tata kelola perusahaan yang baik dengan menjunjung tinggi standar etika dan tunduk pada segala peraturan serta hukum yang berlaku bagi seluruh elemen perusahaan sebagai kunci kesuksesan bersama.

Trust

Menjunjung nilai kepercayaan yang telah diberikan oleh customer maupun mitra kerja, dengan menerapkan prins ip ”Good Governance” of Conduct.

About Us

PT Harapan Mulia Engineering adalah perusahaan yang berdedikasi di bidang mekanikal, elektrikal, dan telekomunikasi.

Kami menyediakan berbagai solusi untuk kebutuhan industri, termasuk gearbox, motor, dan perangkat lainnya yang berkaitan dengan mekanikal dan elektrikal. Dengan pengalaman sejak tahun 2001, kami telah membangun reputasi sebagai penyedia layanan yang handal dan inovatif, selalu berkomitmen untuk memberikan hasil kerja dan layanan terbaik bagi pelanggan kami. Dengan tim profesional yang berpengalaman dan berdedikasi terhadap detail, kami mampu menangani berbagai proyek yang kompleks dan menantang, memastikan setiap proyek diselesaikan tepat waktu dan sesuai dengan spesifikasi pelanggan.

PT Harapan Mulia Engineering di dukung oleh tim profesional yang terdiri dari insinyur berpengalaman dan teknisi ahli yang siap memberikan dukungan teknis dan layanan purna jual yang memuaskan. Perusahaan kami terus berkomitmen memberikan efisiensi dan flexibilitas secara optimal agar dapat memberikan hasil yang baik dalam hal biaya dan waktu serta memperhatikan standar K3 (Keselamatan, dan Kesehatan Kerja) dalam semua kegiatan operasional.

PT Harapan Mulia Engineering dengan segalapotensi dan kelebihan yang dimiliki, akan terusmemberi kan layanan terbai k kepadapelanggan dan mitra bisnis serta berinovasiuntuk meningkatkan kualitas layanan agartetap menjadi perusahaan berintegritas diIndonesia

VISI

Menjadi pemimpin terdepan di bidang mekanikal, elektrikal di Indonesia dengan menyediakan solusi inovatif dan berkualitas tinggi untuk meningkatkan efisiensi dan produktivitas industri

MISI

  • Menyediakan produk-produk mekanikal, elektrikal, dan telekomunikasi yang unggul dengan layanan yang profesional dan responsif untuk memenuhi kebutuhan pelanggan.
  • Menerapkan standar K3 yang ketat untuk menjamin lingkungan kerja yang aman dan sehat bagi semua karyawan, serta mendorong budaya keselamatan di seluruh lini perusahaan.
  • Mengembangkan kompetensi dan keterampilan karyawan melalui pelatihan dan pendidikan berkelanjutan untuk memastikan tenaga kerja yang kompeten dan siap menghadapi tantangan industri
  • Membangun hubungan jangka panjang dengan pelanggan melalui layanan yang terpercaya dan dukungan teknis yang komprehensif, memastikan kepuasan pelanggan di setiap tahap kerjasama.
  • Mengelola perusahaan dengan efektif, efisien dan kompetitif serta dapat memberikan manfaat dan konstribusi maksimal bagi perusahaan, masyarakat dan bangsa.

Mengapa Memilih Kami?

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua.

  • Tim Profesional yang Berpengalaman

    Kami memiliki tim profesional yang terdiri dari insinyur dan teknisi berpengalaman yang memiliki keahlian di berbagai bidang. Dengan pengetahuan mendalam dan pengalaman luas, tim kami mampu menangani proyek-proyek kompleks dengan efisiensi tinggi dan standar keselamatan yang ketat

  • Jaringan dan Kemitraan yang Luas

    Kami memiliki jaringan luas dan kemitraan strategis dengan produsen dan pemasok terkemuka di industri. Hal ini memungkinkan kami untuk menyediakan berbagai produk berkualitas tinggi dengan harga yang kompetitif dan pengiriman tepat waktu

  • Pendekatan Terpadu dan Solusi Menyeluruh

    PT Harapan Mulia Engineering menawarkan solusi terpadu yang mencakup semua aspek mekanikal, elektrikal, konstruksi, dan telekomunikasi. Pendekatan ini memastikan bahwa pelanggan mendapatkan solusi menyeluruh yang efisien dan terkoordinasi dengan baik, dari perencanaan hingga implementasi dan pemeliharaan.

  • Layanan Pelanggan Yang Unggul

    Kepuasan pelanggan adalah prioritas utama kami. Kami menjalin hubungan jangka panjang dengan pelanggan melalui layanan yang cepat, responsif, dan ramah. Dukungan teknis yang komprehensif dan layanan purna jual yang handal memastikan bahwa kebutuhan pelanggan selalu terpenuhi dengan baik.

Services

menawarkan solusi lengkap untuk kebutuhan mekanikal dan elektrikal di berbagai industri. Layanan konstruksi yang mencakup perencanaan, pembangunan, dan pengelolaan proyek konstruksi untuk berbagai sektor, termasuk industri, komersial, dan infrastruktur. Mnyediakan berbagai perangkat dan komponen berkualitas tinggi serta peralatan lainnya yang mendukung sistem telekomunikasi

Mekanikal & Elektrikal

PT Harapan Mulia Engineering menawarkan solusi lengkap untuk kebutuhan mekanikal dan elektrikal di berbagai industri. Layanan kami mencakup desain, instalasi, perawatan, dan perbaikan sistem mekanikal dan elektrikal, termasuk mesin, gearbox, motor induksi, dan sistem kontrol. Kami memastikan setiap proyek dijalankan dengan standar tinggi untuk memastikan efisiensi dan keselamatan operasi. Dengan tim ahli yang berpengalaman, kami mampu memberikan solusi yang disesuaikan dengan kebutuhan spesifik pelanggan untuk mendukung operasi industri yang optimal. Tim ahli kami memastikan bahwa semua sistem yang diinstal beroperasi dengan efisiensi maksimal dan sesuai dengan standar industri terkini.

Konstruksi Fasilitas Penunjang Manufaktur

Kami menyediakan layanan konstruksi yang mencakup perencanaan, pembangunan, dan pengelolaan proyek konstruksi untuk berbagai sektor, termasuk industri, komersial, dan infrastruktur. PT Harapan Mulia Engineering menerapkan desain arsitektural dan teknik konstruksi terkini untuk menciptakan fasilitas penunjang bangunan manufaktur yang tidak hanya estetis tetapi juga fungsional dan tahan lama. Kami berkomitmen untuk memenuhi kebutuhan spesifik setiap pelanggan dengan menyediakan solusi yang disesuaikan dan inovatif.

Bidang Transmission

PT Harapan Mulia Engineering menyediakan berbagai perangkat dan komponen berkualitas tinggi serta peralatan lainnya yang mendukung sistem telekomunikasi. Kami bekerja sama dengan produsen terkemuka untuk menyediakan produk yang andal dan tahan lama. Layanan kami meliputi pengadaan, distribusi, dan dukungan teknis untuk memastikan setiap komponen telekomunikasi berfungsi optimal dan memenuhi kebutuhan jaringan komunikasi modern. Kami berkomitmen untuk menyediakan produk yang memenuhi standar industri dan mendukung perkembangan teknologi telekomunikasi di Indonesia.

layanan

logokontak

Address

Jl. H Baping No.42 Ciracas, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13740

Phone & Fax

Phone: 021 8408 433 / Fax: 021 8402 570

Email

info@harapanmuliaengineering.com

Website

https://harapanmuliaengineering.com